Aminuddin Harun

Aminuddin Harun
أمين الدين هارون
Menteri Besar Negeri Sembilan ke-11
Mulai menjabat
12 Mei 2018
Penguasa monarkiMuhriz
Sebelum
Pendahulu
Mohamad Hasan
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir2 Januari 1967
Port Dickson, Negeri Sembilan, Malaysia
KebangsaanMalaysia
Partai politikOrganisasi Kebangsaan Melayu Bersatu (UMNO) (1995–1998)
Independen (1998–1999)
Partai Keadilan Rakyat (PKR) (sejak 1999)
Afiliasi politik
lainnya
Barisan Nasional (BN) (1995–1998)
Barisan Alternatif (BA) (1999–2004)
Pakatan Rakyat (PR) (2008–2015)
Pakatan Harapan (PH) (sejak 2015)
Suami/istriWan Hasni Wan Yusof
Anak5
Alma materInstitut Teknologi Mara
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Dato' Seri Aminuddin bin Harun (Jawi: أمين الدين بن هارون; lahir 2 Januari 1967), lebih dikenal dengan nama Tok Min adalah seorang politisi berkebangsaan Malaysia yang menjabat sebagai Menteri Besar Negeri Sembilan sejak 2018 menggantikan Mohamad Hasan usai koalisi Pakatan Harapan (PH) memenangkan Pemilu Legislatif 2018 di Negeri Sembilan, Malaysia.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search